Teknik Pukulan Pada Permainan Tenis Meja Yang Tepat Untuk Menghasilkan Bola Tidak Melambung Terlalu Tinggi Di Atas Net Yaitu….

Teknik Pukulan Pada Permainan Tenis Meja Yang Tepat Untuk Menghasilkan Bola Tidak Melambung Terlalu Tinggi Di Atas Net Yaitu….

A. top spin
B. chop (gerakan memotong)
C. push (mendorong bola)
D. drive
E. long

Jawaban: C

Pembahasan:
Teknik pukulan pada permainan tenis meja yang tepat untuk menghasilkan bola tidak melambung terlalu tinggi di atas net yaitu Push (mendorong bola).

Teknik pukulan push membuat pukulan lurus di atas net asalkan gerakannya mendorong dari arah belakang ke arah depan secara lurus.

TRANDING:  Menurut Teori Atom Mekanika Kuantum, Volume Ruang Yang Memiliki Kebolehjadian Terbesar Menemukan Electron Adalah